"Tidak. Jangan salah sangka. Aku tidak bermaksud mengganggu hubunganmu dengan Yoona. Sama sekali tidak. Aku hanya ingin kau tahu perasaanku yang sesungguhnya sebelum aku pergi, itu aja. Dan sekarang, aku lega telah mengatakannya padamu," Aku lega. Jujur.